Kamis, 06 April 2017

RANGKAIAN KEGIATAN PRIMA 2017


PRIMA HIMATIKA

Pekan Raya Implikasi Matematika (PRIMA) tahun 2017

Pekan Raya Implikasi Matematika (PRIMA) merupakan program tahunan yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Pendidakan Matematika Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung, atau dulu yang dikenal dengan kegiatan GEBYAR.  Adanya beberapa tujuan yang menjadi harapan kami dalam kegiatan ini yaitu, diantaranya:
1.Mewujudkan peran mahasiswa sesuai dengan Tri Dharma Perguruan Tinggi.
2. Mewadahi minat dan bakat para peserta agar mampu mengembangkan potensinya secara aktif.
3. Meningkatkan kesadaran peserta sehingga mampu berpikiran kritis, kreatif, inovatif dan solutif.
4. Mengembangkan pendidikan yang mensinergikan antara IPTEK dan IMTAQ.

"Membentuk generasi yang cerdas dan kaya akan potensi  melalui kompetisi dalam
dunia pendidikan untuk meningkatkan ukuwah islamiyah”
BIDANG PENGEMBANGAN KEWIRAUSAHAAN (PKW)
HIMATIKA 2016 - 2017
KABINET PRIMA


Ketua Bidang : Annisa Ulfi Alifah
Sekretaris Bidang : Anisa Nur Fitri
Bendahara Bidang : Nurul Wahyu Utami
Staf Ahli :
1. Iffa Hanifah Rahman
2. Widi Triandiani

BIDANG PENGABDIAN MASYARAKAT (PM)
HIMATIKA 2016 - 2017
KABINET PRIMA 


Ketua Bidang : Kartika Dewi
Sekretaris Bidang ; Aprilia Mustopa
Bendahara Bidang : Dela Ambarawati
Staf Ahli :
1. Meilinda Manda Yassar

BIDANG KERJASAMA DAN PENELITIAN (KP)
HIMATIKA 2016 - 2017
KABINET PRIMA



Ketua Bidang : Ryanda Oktaviani
Sekretaris Bidang : Yuni Eka Fauziah
Bendahara Bidang : Banu Ridwan Mubarok
Staf Ahli :
1. Abdul Hadi Mustofa
 

About HIMATIKA

HIMATIKA

Himpunan Mahasiswa Pendidikan Matematika UIN Sunan Gunung Djati merupakan organisasi tingkat Prodi yang lahir pada tanggal 2 Desember 1999....Read More

Member of Himatika

Translate

EnglishFrenchGermanSpainItalianDutch
Russian Brazil Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Total Page Views